Minggu, 08 April 2012

Bisnis Baru = Bisnis Online

" Saat kita menyerah di langkah awal, maka kita telah membiarkan satu peluang lepas. Keberanian akan selalu di uji di permulaan."


Untuk memulai bisnis baru bukanlan sesuatu yang mudah, dibutuhkan lebih dari tekad, komitmen dan dedikasi yang tinggi.


Memulai bisnis baru juga merupakan sesuatu yang berat dengan resiko gagal yang besar pula. Sementara membeli usaha yang sudah ada (franchise/waralaba) juga sangat berat dalam hal biaya. 


Bagi calon pengusaha yang belum memiliki pengalaman dan tidak memiliki cukup modal, maka menjadi distributor salah satu produk MLM dapat dijadikan pilihan.


Banyak Orang memandang negatif tentang bisnis MLM, padahal sebenarnya bisnis ini hanyalah salah satu bentuk strategi marketing dengan konsep waralaba, tetapi dalam skala kecil dengan modal yang kecil pula. Masing-masing anggota merupakan distributor resmi yang terikat pada hak dan kewajiban perusahaan induk. Aturan-aturan main yang ada pada perusahaan MLM adalah sama seperti aturan main yang ada pada waralaba besar seperti MCD, KFC, AW, dan lain-lain.


Jangan ragu untuk memulai bisnis baru...




Jangan ragu untuk memulai bisnis (lagi) di bidang MLM...
Bisnis MLM Go Online
Kelebihan bisnis MLM online dibandingkan dengan bisnis MLM yang dijalankan secara konvensional:


1. Tidak dibatasi oleh waktu dan wilayah. Bisnis MLM online dijalankan dengan menggunakan website sehingga promosi terus berjalan selama 24 jam non stop, selain itu poromosi dapat dilakukan hingga seluruh dunia (tidak dibatasi oleh wilayah dan Negara)
2. Tidak perlu bertatap muka dalam perekrutan calon anggota. Bisnis mlm online tidak perlu bertatap muka karena presentasi anda dalam bentuk tulisan sehingga cocok bagi mereka yang takut dengan penolakan.
3. Tidak perlu bertatap muka dalam penjualan. Dalam bisnis MLM online, tidak perlu bertatap muka dalam menjual produk. I
4. Semakin banyak praktek semakin banyak pengalaman dan sukses. Dalam menjalankan bisnis MLM online tentunya anda harus banyak belajar dalam membuat blog, menulis artikel, surat penawaran, membuat iklan dan memantapkan SEO untuk meningkatkan posisi blog/website anda. Semakin anda praktek anda semakin sukses.
5. Mudahnya mencari teman dan relasi bisnis. Dengan Media elektronik sepeti internet memudahkan para pelaku bisnis MLM mencari dan mendapatkan relasi misalnya dengan situs jejaring sosial yang langsung terhubung dengan web / blog anda karena kemungkinan selalu ada.
6. Bisnis MLM online tidak membutuhkan biaya besar. Biaya yang anda keluarkan untuk menjalankan bisnis mlm online adalah akses internet, biaya domain, biaya hosting dan produk secukupnya yang akan anda jual. Tentunya biaya ini sangatlah murah jika dibandingkan dengan biaya yang harus anda keluarkan jika menjalankan bisnis mlm secara konvensional. Bisnis MLM konvensional sangat membutuhkan biaya besar terutama biaya transportasi, efisiensi waktu yang banyak terbuang, brosur , biaya sewa gedung dan keperluan lain yang tak terduga.
7. Bisnis MLM online dapat dijalankan secara online dan offline (konvensional). Disinilah kelebihannya, dimanapun, kapanpun atau  di organisasi anda bisa menawarkan produknya dan ketika anda lagi di depan laptop maka anda bisa menjalankan bisnis MLM online.

Gunakan berbagai Social Media yang ada, BBM, Facebook, Twitter, Blogspot... sebagai "tenaga penjual"!


Mulai Bisnis Baru

Yuk Sharing...
Kiswanto 26DAF70D/ 083866687700
Follow me di Twitter @KisKiswanto



Tidak ada komentar:

Posting Komentar